Anis Matta Dorong Senayan Diisi Tokoh-Tokoh Lokal, Bukan Elite-Elite Nasional Seperti Sekarang
Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Anis Matta mendorong elite-elite lokal menjadi elite nasional. Sehingga, elite nasional, termasuk yang duduk di Senaya, adalah kumpulan elite-elite lokal yang memahami kondisi rakyat yang sesungguhnya. “Saya sudah bilang ke tokoh-tokoh di sini….
Partai Gelora, Anis Matta : Kami Hadir Mewakili Mimpi Rakyat yang Menginginkan Indonesia Kuat dan Membanggakan
JAKARTA – Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Anis Matta mengakhiri roadshow konsolidasi pemenangan Pemilu 2024 di Sulawesi Selatan (Sulsel) dan Sulawesi Barat (Sulbar) di Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulbar, Senin (27/2/2023). Bertempat di Gedung Gabungan Dinas (Gadis) Kabupaten…
Gaya Hidup dan Mobil Mewah Pegawai Ditjen Bea Cukai Juga Sedang Disorot !
Belum habis pegawai Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Rafaek Alun yang memiliki harta kekayaan yang besar, kini pegawai di lingkungan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan (Ditjen Bea Cukai) Jadi sasaran warganet. Pasalnya, warganet merasa bingung sekelas pegawai Ditjen Bea…
Massa Mahasiswa, Buruh hingga Petani Geruduk DPR : Demo Tolak Perppu Cipta Kerja dan Dijaga Ketat Ribuan Aparat TNI-Polri
Ribuan personel gabungan TNI dan Polri dikerahkan untuk mengawal aksi demonstrasi massa yang menolak Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Cipta Kerja (Ciptaker) di depan Gedung DPR, Jakarta, Selasa (28/2/2023) hari ini. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Trunoyudo Wisnu Andiko menyebut…
KPK Kirim Surat Panggilan Rabu Besok, Namun Rafael Alun Belum Berikan Konfirmasi
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan eks pejabat Dirjen Pajak Rafael Alun Trisambodo (RAT) sudah menerima surat undangan klarifikasi terkait laporan harta kekayaan penyelenggara negara (LHKPN) miliknya, yang dijadwalkan berlangsung pada Rabu (1/3/2023) besok. “Belum ada konfirmasi (kehadiran), tapi memang surat undangan tersebut…
Gelorakan Dapil Sulsel III, Anis Matta Minta Elite Nasional Contoh Rekonsiliasi Pasca-Pemilu di Palopo
JAKARTA – Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Anis Matta kembali disambut ribuan massa pendukungnya saat melakukan konsolidasi pemenangan Pemilu 2024, di Kota Palopo, Sulawesi Selatan (Sulsel). Ribuan kader dan simpatisan Partai Gelora memadati Gedung Merdeka Convention Hall, Kota…
Transaksi Mencurigakan Rafael Alun Trisambodo, Sebenarnya Sudah Terdeteksi Sejak 2012
Pegawai Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Rafael Alun Trisambodo tidak hanya diragukan dari sisi harta kekayaannya. Akan tetapi, Rafael telah terdeteksi melakukan transaksi mencurigakan. Bahkan, transaksi mencurigakan itu telah dipantau sejak lama mulai tahun 2012. Pemantauan ini dilakukan oleh Pusat Pelaporan dan…
Anis Matta Usulkan Koalisi Baru, Koalisi Rekonsiliasi, “Koalisi yang Ada Perdalam Polarisasi dan Ancam Keuntuhan Bangsa
PAREPARE – Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Anis Matta mengusulkan pembentukan koalisi baru, Koalisi Rekonsiliasi. Sebab, koalisi yang ada saat ini hanya memperdalam polarisasi di masyarakat dan mengancam keutuhan bangsa. “Partai Gelora ingin menawarkan konsep tentang format koalisi…
Anis Matta Gelorakan Cinta Ribuan Massa di Parepare, Siap Bawa Indonesia Jadi Superpower Baru !
PAREPARE – Ribuan kader dan simpatisan Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia tumpah ruah di Taman Mattirotasi, Kota Parepare, Sulawesi Selatan (Sulsel), Sabtu (25/2/2023) sore. Mereka mengikuti dan menyemarakkan acara konsolidasi pemenangan Pemilu 2024 yang dipimpin langsung oleh Ketua Umum DPN…
Anis Matta : Ini 7 Alasan Indonesia Layak Menjadi Superpower Baru
MAKASSAR – Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Anis Matta mengungkapkan langkah strategis pertamanya untuk Indonesia di masa depan, jika ditakdirkan menjadi Presiden RI. Anis Matta sendiri secara resmi telah dideklarasikan Pertai Gelora sebagai calon presiden (Capres) bersama Fahri…
Lebih dari 10.000 Massa dari Dapil Sulsel I Gelorakan Makassar !
MAKASSAR – Lebih 10.000 massa kader dan relawan Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia memadati Celebes Convention Center (CCC), Makassar, Jumat (24/2/2023) sore untuk mengikuti konsolidasi kader yang dipimpin langsung oleh Ketua Umum DPN Parta Gelora Anis Matta. Dalam kesempatan ini,…
Anis Matta : Isra Mi’raj adalah Mukjizat Rasulullah yang Hidup Sampai Saat Ini
JAKARTA – Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Anis Matta mengatakan, ada tiga mukjizat dari peristiwa Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW yang bisa diambil sebagai pelajaran untuk umat Islam. Adalah upaya penyerahan diri kepada sang pencipta alam semesta saat terjadi…
Anis Matta : Indonesia akan Jadi Negara Makmur dan Kaya Raya Apabila 60 Persen Masyarakatnya Pedagang
JAKARTA – Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Anis Matta menegaskan, untuk menjadikan Indonesia sebagai negara makmur dan kaya raya, caranya adalah dengan menyebarkan semangat perdagangan atau entrepreneur menjadi tradisi di tengah masyarakat. Hal itu disampaikan Anis Matta saat…
PCIM Türkiye Bersama Tim EMT MDMC, Berikan Pendampingan Psikososial Kepada Anak-anak di Wilayah Terdampak Gempa
Seperti yang kita ketahui bahwa Tim PCIM Turki yang di support oleh Lazismu terus mendampingi penerjemahan Tim EMT MDMC. Terhitung sejak Kamis(16/02) 2023 Tim PCIM datang ke Hatay dan bertujuan untuk melakukan program Pendampingan Penerjemahan. Program Pendampingan Penerjemahan ini dilakukan…
Para Netizen Juga Soroti Harta Kekayaan Stafsus Sri Mulyani yang Mencapai Rp 19 Miliar
Ditengah sorotan harta pejabat pajak Rafael Alun Trisambodo yang mencapai Rp56 miliar, kini sorotan harta kekayaan milik Staf Khusus Menteri Keuangan Yustinus Prastowo juga jadi gunjingan netizen. Pertanyaan itu dilontarkan oleh akun twitter @Hasbil_Lbs yang menilai peningkatan harta milik Prastowo yang mencurigakan karena memiliki Rp19 miliar….
Menteri Koordinator PMK Muhajir Efendy, Kunjungi Relawan dan Akan Terus Berikan Bantuan Pada Korban Gempa di Türkiye
Turkiye – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Bapak Muhajir Efendy, mengunjungi Para Relawan yang bekerja di RS. Lapangan di Turki (22/02/2023). Pada pukul 14.30 TRT Beliau mendatangi RS. Lapangan dan disambut oleh seluruh relawan yang bertugas disana. Pemerintah…
Berikan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kepada Korban Gempa : LazisMu Buka Posko di Hatay, Turki
Hatay, Turkiye – Lazismu kembali menerjunkan Tim PCIM Turki untuk membantu proses penerjemahan di RS. Lapangan. Peluncuran tim kedua ini sekaligus juga membawa kelengkapan untuk posko Lazismu agar dapat segera berdiri di dekat RS. Lapangan. Alhamdulillah pada Senin (20/02)2023 Posko…
Anis Matta Gelorakan Indonesia Timur : Akan Dimulai Dengan Konsolidasi Ribuan Kader di Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat
JAKARTA – Usai memulai program konsolidasi kader nasionalnya di Kabupaten Tangerang untuk pertama kalinya pada Minggu (19/2/2023), Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Anis Matta akan melanjutkan konsolidasinya di Indonesia Timur, di wilayah Sulawesi. Anis Matta dan pengurus Dewan…