Garuda Media News

Media Informasi dan Edukasi Masyarakat

Nadia Juwita

Usul Inisiatif DPR Jelang Tengah Malam : Revisi UU Minerba akhirnya Disepakati !

Badan Legislasi (Baleg) DPR resmi menyetujui perubahan keempat revisi UU Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batu Bara (UU Minerba) menjadi usul inisiatif DPR. Rapat pengambilan keputusan digelar menjelang tengah malam, Senin (20/1) pada pukul 23.14 WIB setelah…

Peneliti Temukan “Tanaman Alien”, yang Tidak Punya Keluarga di Bumi

Peneliti mengungkap “tanaman alien” yang tidak memiliki hubungan famili atau genus dengan tanaman yang ada di Bumi, bahkan tanaman-tanaman yang telah punah. Para ahli paleontologi pertama kali menemukan spesimen fosil daun tanaman ini pada 1969 di Utah, Amerika Serikat (AS)….

Penyidik Korea Selatan akhirnya Tangkap Presiden Yoon Suk Yeol di Kediamannya

Penyidik Korea Selatan menangkap Presiden Yoon Suk Yeol pada hari ini, Rabu (15/1) karena tuduhan pemberontakan buntut deklarasi darurat militer Desember lalu. Penangkapan Yoon diberitakan media pemerintah Korsel, Yonhap. “Penyidik menahan Yoon karena tuduhan memimpin pemberontakan,” demikian laporan Yonhap. Sebelum…

Kepala BPOM Temui Kapolri, untuk Bahas Penindakan Mafia Obat dan Kosmetik

Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Taruna Ikrar menemui Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo untuk membahas penindakan terhadap mafia obat hingga kosmetik. Dalam pertemuan yang berlangsung di Mabes Polri, pada Jumat (10/1), Ikrar mengatakan pihaknya secara khusus membahas pengawasan…

Mengintip Untung dan Buntung, Saat Indonesia Gabung BRICS

Indonesia resmi menjadi anggota penuh blok ekonomi Brasil, Rusia, India, China, dan Afrika Selatan (BRICS). Posisi Indonesia yang sudah tak lagi sekadar mitra diumumkan Pemerintah Brasil pada Senin (6/1). Negara pemegang kepemimpinan blok tersebut menegaskan anggota lain sudah menyetujui masuknya…

KPK Tak Mau Berlarut-larut, dan Komitmen untuk Segera Tuntaskan Kasus Hasto dan Harun Masiku

Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Tessa Mahardhika Sugiarto memastikan tim penyidik akan bekerja optimal untuk segera menuntaskan kasus dugaan suap yang menjerat Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto. Hasto telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan suap penetapan…

Pemerintah Berencana akan Batasi Jatah Waktu Penerimaan Bansos

Menteri Sosial Saifullah Yusuf alias Gus Ipul bakal membatasi jangka waktu penerima bantuan sosial (bansos) dengan merombak payung hukumnya pada tahun depan. Berdasarkan data Pusat Data dan Informasi (Pusdatin), Gus Ipul menyebut ada orang atau keluarga sudah belasan tahun terus…

Kronologi Pemain Liga Inggris Kesal, Karena Selalu Dikaitkan Naturalisasi Malaysia

Pemain Jamaika yang tampil di Liga Inggris, Isaac Hayden dibuat kesal karena disebut punya keturunan Malaysia. Berikut Kronologi Isaac Hayden, pemain Jamaika yang menolak Malaysia. Melalui komentar di akun Football Noice, Isaac Hayden bahkan harus membuat klarifikasi bahwa dirinya tidak…

Sambut Tahun Baru 2025, Bank Jateng Gelar Grobogan Fun Run 5K 2024

Menyambut Tahun Baru 2025 dengan penuh semangat, Bank Jateng menggelar Grobogan Fun Run 5K 2024, Minggu (15/12). Acara yang diinisiasi Bank Jateng Cabang Purwodadi ini sukses menghadirkan 500 peserta dari berbagai kalangan, mulai dari masyarakat umum, nasabah setia Bank Jateng,…

Respons Menteri PPPA, terkait Kasus Pengasuh Siram Bayi Pakai Air Panas

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Arifah Fauzi merespons soal kasus pengasuh daycare alias penitipan anak di Depok, Jawa Barat yang menyiram air panas pada anak yang masih berusia 1 tahun. Ia mengungkap kasus tersebut kini sedang dalam proses…

Mitsubishi Electric Bawa Harapan Masa Depan Manufaktur di MFI 2024

Mitsubishi Electric Indonesia kembali hadir di Pameran Manufacturing Indonesia (MFI) 2024 dengan membawa tema ‘The Future of Excellence: Productivity and CO2 Monitoring with Real-Time Visualization’. Booth ini menampilkan solusi mutakhir yang dirancang untuk mendukung transformasi industri manufaktur menuju efisiensi, produktivitas,…

The Alana Hotel & Conference Center Malioboro, Raih Penghargaan pada Ajang Indonesia Sustainable Development Goals Award

Yogyakarta – The Alana Malioboro Hotel & Conference Center Malioboro (The Alana Malioboro) meraih prestasi di tingkat nasional dalam ajang Penghargaan Indonesia Sustainable Development Goals Award (ISDA) 2024 yang diselenggarakan oleh Corporate Forum for CSR Development (CFCD) yang bekerja sama dengan…

Presiden Korea Utara Kim Jong Un, Serukan Militer Tambah Kekuatan Nuklir Tanpa Batas

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un menyerukan militer meningkatkan kekuatan nuklir tanpa batas dan segera menyelesaikan persiapan perang. Dikutip dari The Korea Herald, Senin (18/11), Kim menekankan kepada para pejabat militer untuk terus memperkuat kekuatan nuklir demi misi pencegahan perang….

Sidang Perdana Praperadilan Tom Lembong Akhirnya Digelar

Sidang Praperadilan yang diajukan tersangka kasus dugaan korupsi importasi gula kristal mentah, mantan Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong (Tom Lembong), akan digelar hari ini, Senin (18/11). Para pihak dalam hal ini kuasa hukum Tom Lembong dan Kejaksaan Agung diminta hadir…

Pihak Instagram, akan Perketat Konten Sensitif untuk Pengguna di Bawah Umur !

Instagram bakal memperketat aturan konten sensitif ke pengguna remaja dengan umur di bawah 16 tahun. Aturan ini secara otomatis mengatur opsi konten sensitif menjadi ‘Less’ untuk remaja yang membuat akun baru di Instagram. Sementara akun remaja yang sudah ada di Instagram, bakal…

Kisah CEO GLEK Terlilit Utang RP 1,4 M dan Cium Kaki Ibunda

Jakarta – Brand minuman kekinian saat ini sudah banyak tersebar di seluruh Indonesia. Dengan berbagai varian rasa, mereka berlomba menarik perhatian pelanggan. Aresdi Mahdi Asyathry selaku CEO dari salah satu brand minuman kekinian, GLEK, ternyata pernah jatuh-bangun sebelum akhirnya menjadi…

Meskipun Saat ini Berstatus Pailit , Sritex Masih Punya 50 Ribu Karyawan

Raksasa tekstil PT Sri Rejeki Isman Tbk alias Sritex masih memiliki 50 ribu pekerja meski resmi dinyatakan pailit oleh Pengadilan Negeri (PN) Semarang pada Senin (21/10). “Saat ini ada sekitar 14.112 karyawan SRIL yang terdampak langsung, 50 ribu karyawan dalam…

Puan Tegaskan Budi Gunawan Tak Mewakili PDIP di Kabinet Prabowo !

Ketua DPP PDIP, Puan Maharani mengatakan bahwa Budi Gunawan tak mewakili partainya dalam kabinet Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Puan menegaskan bahwa Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) di pemerintahan Presiden Joko Widodo itu mewakili kalangan profesional. “Pak BG masuk dalam kalangan profesional,”…