Garuda Media News

Media Informasi dan Edukasi Masyarakat

NEWS

Timnas Indonesia Cetak Rekor Tim ASEAN, Usai Berhasil Hajar Arab Saudi 2-0

Timnas Indonesia mencetak rekor poin tim negara ASEAN dalam Kualifikasi Piala Dunia setelah mengalahkan Arab Saudi 2-0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Selasa (19/11). Timnas Indonesia tampil meyakinkan dalam laga kandang dengan melumat salah satu tim kuat Asia,…

Sidang Perdana Praperadilan Tom Lembong Akhirnya Digelar

Sidang Praperadilan yang diajukan tersangka kasus dugaan korupsi importasi gula kristal mentah, mantan Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong (Tom Lembong), akan digelar hari ini, Senin (18/11). Para pihak dalam hal ini kuasa hukum Tom Lembong dan Kejaksaan Agung diminta hadir…

Erick Thohir : Ole Romeny, Bisa Bela Timnas Indonesia pada Bulan Maret 2025

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menyebut Ole Romeny dipersiapkan membela Timnas Indonesia saat melawan Bahrain dan Australia pada Maret 2025. Erick sudah bertemu dengan Romeny pada Sabtu (16/11). Setelah pertemuan itu, Erick memastikan pemain berposisi striker tersebut akan diproses naturalisasinya…

Duduk Perkara Yogyakarta Darurat Miras, Hingga sang Sultan HB X Bertitah

Isu darurat minuman keras (miras) di wilayah DI Yogyakarta menggema sejak beberapa waktu lalu hingga ormas keagamaan mengeluarkan sikap. Belakangan, Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X (HB X) pun mengeluarkan sikapnya. Raja Keraton Yogyakarta itu mengeluarkan titah untuk menekan…

Prajurit TNI Ungkap Detik-detik Tentara Israel Serang Markas UNIFIL di Lebanon

Dua prajurit TNI, Eggy Arifiyyanto dan Nofrian Syahputra, mengungkapkan detik-detik diserang tank Israel pada 10 Oktober 2024. Keduanya ditempatkan di Pos Pengamatan 14, Naqoura, Lebanon dan terluka akibat serangan itu. Melalui video yang diunggah Middle East Eye ke Instagram pada…

Meskipun Saat ini Berstatus Pailit , Sritex Masih Punya 50 Ribu Karyawan

Raksasa tekstil PT Sri Rejeki Isman Tbk alias Sritex masih memiliki 50 ribu pekerja meski resmi dinyatakan pailit oleh Pengadilan Negeri (PN) Semarang pada Senin (21/10). “Saat ini ada sekitar 14.112 karyawan SRIL yang terdampak langsung, 50 ribu karyawan dalam…

Taufik Hidayat : Kemenpora Targetkan 4 Emas pada Olimpiade 2028 !

Wakil Menpora RI Taufik Hidayat menyebut Kemenpora menargetkan empat hingga lima medali emas di Olimpiade 2028 Los Angeles. Hal itu dikatakan Taufik Hidayat saat meninjau Cibubur Youth Elite Sport Center, Jakarta, Selasa (22/10). Ia optimistis prestasi atlet Indonesia akan meningkat…

Puan Tegaskan Budi Gunawan Tak Mewakili PDIP di Kabinet Prabowo !

Ketua DPP PDIP, Puan Maharani mengatakan bahwa Budi Gunawan tak mewakili partainya dalam kabinet Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Puan menegaskan bahwa Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) di pemerintahan Presiden Joko Widodo itu mewakili kalangan profesional. “Pak BG masuk dalam kalangan profesional,”…

Ini Spesifikasi Pindad Maung Garuda, yang jadi Tunggangan Prabowo Menuju Istana

Presiden Prabowo Subianto menunggangi mobil Maung ‘Garuda’ buatan PT Pindad usai resmi dilantik menjadi Presiden ke-8 RI, Minggu (20/10). Mobil berkelir itu jadi pilihan Prabowo saat iring-iringan dari Gedung MPR menuju Istana Kepresidenan. Berbeda dari presiden-presiden sebelumnya yang biasanya menggunakan…

Polisi Bakal Periksa Olla Ramlan, Terkait Adanya Laporan Pencemaran Nama Baik

Polisi bakal segera memeriksa artis Olla Ramlan terkait laporan terhadap sejumlah akun media sosial soal dugaan pencemaran nama baik hingga fitnah. “Akan dilakukan pendalaman dimulai dari pelapor, pelapor juga nanti akan menghadirkan saksi lainnya,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya…

Prabowo Bakal Tunjuk Sri Mulyani, untuk Kembali jadi Menteri Keuangan

Presiden Prabowo Subianto akan mengangkat Sri Mulyani sebagai menteri keuangan. Kepastian ini disampaikan Prabowo di Istana Merdeka, Minggu (20/10) malam. Sebelumnya, Sri Mulyani memastikan bahwa Prabowo telah memintanya menjadi menteri keuangan lagi. Kepastian ia berikan setelah menemui Prabowo di kediamannya…

Pidato Perdana Usai Dilantik Jadi Presiden : Prabowo Sampaikan 5 Janji Ekonomi !

Presiden Prabowo Subianto resmi dilantik jadi presiden RI ke-8 pada Minggu (20/10). Usai dilantik, ia langsung menyampaikan pidato perdana. Dalam pidato itu, ia mengumbar banyak janji, salah satunya di bidang ekonomi. Setidaknya ada lima janji yang ia ucap dalam pidato…

Berikut Fakta-fakta Terkait Pemimpin Hamas Yahya Sinwar, yang Dibunuh Israel

Pemimpin Hamas, Yahya Sinwar, dipastikan tewas dalam serangan Israel di Gaza selatan pada Kamis (17/10) waktu setempat. “Perang ini bisa berakhir besok. Ini akan berakhir jika Hamas mau meletakkan senjatanya dan membebaskan sandera kita,” jelas Netanyahu dalam video yang dirilis…

Berikut Daftar Tamu Negara yang akan Hadir, di Acara Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI

Sejumlah tamu negara akan menghadiri pelantikan presiden terpilih RI Prabowo Subianto dan wakilnya Gibran Rakabuming pada Minggu (20/10). Dalam daftar yang dibagikan DPR RI disebutkan bahwa kepala negara, wakil kepala negara, atau utusan khusus akan menghadiri langsung pelantikan presiden dan…

Pertama di Asia, EMC Healthcare Lengkapi Fasilitasnya dengan Biograph Vision Quadra PET/CT Scanner !

Jakarta – World Health Organization (WHO), melalui International Agency for Research on Cancer (IARC), telah merilis estimasi terbaru mengenai beban kanker global. Data yang telah dikumpulkan dari 185 negara ini, mengungkapkan bahwa ada 10 jenis kanker terus menyumbang dua pertiga…

Bahrain Minta Venue Lawan Timnas Indonesia, pada Lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Dipindah ke Luar RI

Asosiasi Sepak Bola Bahrain (BFA) mengajukan permohonan kepada AFC untuk memindahkan venue pertandingan melawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dari Indonesia ke negara lain menyusul ancaman yang mereka terima. Bahrain dijadwalkan bakal tandang ke markas Timnas Indonesia di…

Hari ini Deretan Aktivis ’98 Temui Presiden Terpilih Prabowo di Kertanegara

Sejumlah tokoh aktivis ’98 terlihat hadir ke kediaman presiden terpilih Prabowo Subianto di Kertanegara, Jakarta Selatan, Selasa (15/10). Sejak Senin (14/10) sampai hari ini, Prabowo memanggil secara bergantian para calon menteri dan wakil menteri untuk kabinetnya mendatang. Kemarin, total ada…

Begini Reaksi Tegas PSSI Jawab Kebingungan AFC, soal Kontroversi Laga Bahrain vs Indonesia

Anggota Komite Eksekutif PSSI Arya Sinulingga menegaskan sudah bertanya mengenai dua hal, soal penambahan waktu dan asal negara wasit, terkait laga Bahrain vs Indonesia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang berlangsung Kamis (10/10). Dalam unggahan video di Instagram pada…