Ekonomi Digital bisa Redam Risiko Inflasi, Namun juga Harus Memperkuat Keamanan Siber !
Perusahaan konsultan Grant Thornton menilai optimalisasi ekonomi digital akan mampu menjadi solusi untuk menekan risiko inflasi yang tengah merebak di dunia. Meski demikian ekonomi digital digital bisa tumbuh jika Indonesia harus beradaptasi, termasuk menjaga keamanan siber. “Prospek pertumbuhan ekonomi digital Indonesia masih sangat…
Pemerintah Optimistis, Bahwa Pendapatan Per Kapita Indonesia Dapat Mencapai 10.000 Dollar AS
Pemerintah menyatakan optimistis pendapatan per kapita Indonesia dapat mencapai USD10.000. Saat ini, pendapatan per kapita baru mencapai USD4.200. Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan hal itu merupakan bagian dari misi mewujudkan Indonesia emas tahun 2045. “Ini adalah visi Indonesia 2045…
Kerja Sama dengan Bank Nagari, untuk Permudah Pekerja di Sumatera Barat Menjadi Peserta BPJS Ketenagakerjaan
BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) kembali memberikan kemudahan bagi pekerja, khususnya yang berada di daerah Sumatera Barat yang hendak mendaftarkan dirinya ke dalam perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan. Kali ini, BPJS Ketenagakerjaan melakukan kerja sama penerimaan iuran peserta melalui Bank Nagari. Kerja sama tersebut ditandai…
Untuk Mendorong Implementasi Digitalisasi UMKM, Indosat Luncurkan Platform IDE !
Indosat Ooredoo Hutchison (IOH), melalui Indosat Business, meluncurkan platform digital Indosat Digital Ecosystem (IDE), Kamis (13/10/2022). Platform tersebut ditujukan bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM). Chief Business Officer Indosat Ooredoo Hutchison Bayu Hanantasena mengatakan platform IDE memberikan akses…
Pererat Hubungan Perdagangan : Delegasi B20 Indonesia Berkunjung ke India, untuk Tarik Investasi
Delegasi B20 Indonesia dan Kamar Dagang dan Industri Indonesia roadshow dan kunjungan ke India dalam rangka sosialisasi dan promosi Presidensi G20-B20. Kunjungan ini diharapkan dapat memperkuat kerjasama bilateral ekonomi, investasi, dan bisnis. Kunjungan di India ini berlangsung selama tiga hari, yakni 10-12…
Exabytes dan Google Cloud Berkolaborasi untuk Bantu Implementasi Digitalisasi UMKM
Exabytes Group, pada Rabu (13/7/2022), mengumumkan telah menyediakan Google Workspace yang bisa digunakan oleh UMKM untuk memanfaatkan teknologi digital dan cloud secara efektif juga efisien. Pendiri dan CEO Exabytes Group, Chan Kee Siak, mengatakan kolaborasi dengan Google Cloud di Google Workspace akan memungkinkan para…
Sri Mulyani Makin Khawatir terhadap Kondisi Ekonomi Global : Mulai terjadi Inflasi, Hingga Krisis Pangan
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati makin khawatir saja dengan kondisi ekonomi global saat ini. Dia bilang risiko menurunnya pertumbuhan ekonomi global semakin nyata. Hal tersebut dikatakan Sri Mulyani dalam Pertemuan Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral (FMCBG) G20 ke-4 di Washington DC, Amerika Serikat…
Kebijakan Ekspor CPO, Dinilai Bisa Sebagai Solusi Menghadapi Ancaman Resesi Ekonomi
Ekspor minyak sawit dinilai mampu menyelamatkan perekonomian Indonesia dari ancaman resesi global, selama pemerintah mengambil kebijakan kreatif dan memfasilitasi pelonggaran ekspor minyak sawit mentah (CPO). Menurut Direktur Eksekutif Institute for Economic and Financial Development, Tauhid Ahmad, dalam menghadapi ancaman resesi global, pemerintah Indonesia harus merumuskan kebijakan…
Kompetitor Gojek-Grab “inDrive” , Lakukan Transformasi Layanan dan Rebranding !
Aplikasi transportasi online inDriver mengumumkan rebranding menjadi inDrive. Nama baru ini mempertahankan kesinambungan sekaligus mencerminkan misi dan nilai perusahaan yang dikonsep ulang. Director of Ride-Hailing (APAC) inDrive, Roman Ermoshin menyatakan, rebranding ini dilakukan sebagai bentuk evolusi inDrive menjadi sebuah marketplace untuk layanan perkotaan. “inDrive merupakan kependekan dari…
PT Pindad dan PT INTI, Berkomitmen akan Penuhi Kebutuhan untuk Infrastruktur Gas Bumi PT PGN
BUMN energi, PT PGN Tbk Grup gandeng PT Pindad dan PT INTI (Persero) dalam pengembangan infrastruktur penunjang gas bumi, yang sekaligus dalam rangka meningkatkan penggunaan produk dalam negeri. “Kerja sama PGN dengan Pindad dan INTI menjadi sinergi BUMN dalam optimasi produk dalam negeri pada infrastruktur penunjang gas…
OJK Ingin Para Pelaku Usaha, Membuat Masyarakat untuk Percaya Keberadaan Fintech
Otoritas Jasa Keuangan meminta penyelenggara financial technology tidak hanya memberikan kemudahan dalam transaksi keuangan. Akan tetapi, juga memprioritaskan aspek perlindungan konsumen. Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar mengatakan perlu adanya digital trust atau kepercayaan digital agar data masyarakat yang telah dihimpun penyelenggara fintech…
Dialog G20-B20 Diharapkan dapat Berkolaborasi, untuk Penguatan UMKM di Indonesia
Presidensi G20 Indonesia diharapkan dapat menghasilkan terobosan yang dapat membantu pemulihan ekonomi dunia setelah pandemi COVID-19. Untuk itu berbagai pelaku bisnis global yang tergabung pada forum Business 20 (B20) melalui berbagai gugus tugas, termasuk Trade & Investment Task Force, turut…
Hasil Survei Kemenhub, Ungkap Minimnya Pendapatan Driver Ojol : Aplikator Tak Pernah Lagi Beri Bonus !
Badan Kebijakan Transportasi Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melakukan survei untuk mengetahui persepsi masyarakat pengguna dan pengemudi ojek online (ojol) terhadap penyesuaian biaya jasa (tarif) ojek online yang diberlakukan pada 11 September 2022 lalu. Hasil survei ini pun dibocorkan Ketua Bidang Advokasi dan Kemasyarakatan MTI Pusat…
Geliat Pariwisata : Pameran Food, Hotel & Tourism Bali 2022, Sukses Gaet 12 Ribu Pengunjung
Pameran Food, Hotel & Tourism Bali (FHTB) 2022 telah digelar baru-baru ini selama tiga hari. Acara ini sukses menggaet 12 ribu pengunjung, 300 perusahaan serta lebih dari 1.000 merk dagang di industri pariwisata (Tourism), perhotelan (Hospitality), dan makanan dan minuman (F&B) lokal maupun internasional yang bergabung sebagai…
Petani Sawit Pusing : Harga Sawit Terkini di Provinsi Jambi, Turun hingga Rp.645 per Kilogram
Harga tandan buah sawit segar (TBS) di Provinsi Jambi mengalami penurunan yang signifikan dari Rp. 10.696 menjadi Rp. 10.050 per kilogram atau turun sebanyak Rp 646 pada periode 7-13 Oktober 2022. Penurunan harga TBS tersebut berdasarkan hasil penelusuran tim perumus harga TBS…
BPJS Ketenagakerjaan Kurangi Investasi Saham dan SUN, untuk Antisipasi Risiko Perekonomian Global
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan pengelola dana BPJS Ketenagakerjaan agar berhati-hati terkait dana kelolaan sebesar Rp487 triliun di tengah dinamika perekonomian global saat ini. “(Presiden) berharap, pesan titip dana yang Rp487 triliun itu, titip diinvestasikan dengan baik, hati-hati, karena itu uang yang…
Rencana OPEC Plus Pangkas Produksi 1 Juta Barel : Harga Minyak Dunia Kembali Memanas
Harga minyak dunia kembali memanas dengan kenaikan hampir USD3 per barel pada perdagangan Selasa (4/10/2022), di tengah ekspektasi pemotongan produksi oleh OPEC Plus. Mengutip CNBC, Rabu (5/6/2022), minyak mentah berjangka Brent, patokan internasional, ditutup melambung USD2,94 atau 3,3 persen menjadi USD91,80…
Mendagri Minta Daerah untuk Dapat Lakukan-Langkah Detail Kendalikan Inflasi
Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Muhammad Tito Karnavian meminta pemerintah daerah (Pemda) melakukan langkah detail dalam mengendalikan inflasi. Hal itu sejalan dengan arahan Presiden Joko Widodo agar semua Pemda dapat mengendalikan inflasi di daerahnya masing-masing. Upaya ini dibutuhkan untuk merespons dampak kenaikan bahan bakar…